4 Potret Rumah Mendiang Alda Risma yang Terbengkalai, Bangunan Masih Berdiri Kokoh CARILAHMAS.COM. Penyanyi yang tenar pada era 1990-an, Alda Risma telah meninggal dunia sejak 2006 silam. Penyanyi cantik itu diketahui memiliki satu unit rumah di Bogor.
Sayangnya, kondisi rumah mewah Alda kini terbengkalai. Bangunan masih berdiri kokoh namun kondisinya memprihatinkan. Intip beberapa fotonya berikut ini.
Komentar